Ayam Penyet Bumbu khas Melayu

Dipos pada March 2, 2022

Ayam Penyet Bumbu khas Melayu

Anda sedang mencari inspirasi resep Ayam Penyet Bumbu khas Melayu yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Ayam Penyet Bumbu khas Melayu yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Ayam Penyet Bumbu khas Melayu, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Ayam Penyet Bumbu khas Melayu enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Ayam Penyet Bumbu khas Melayu adalah 4-5 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Ayam Penyet Bumbu khas Melayu diperkirakan sekitar 2 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Ayam Penyet Bumbu khas Melayu sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Ayam Penyet Bumbu khas Melayu memakai 20 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

#pejuanggoldenapron3 #Week19 #cookpadchallenge Pertama kali makan ini langsung jatuh cinta. Rasanya itu manis tapi ada paduan pedesnya. 😍 Kalo di Jawa namanya ayam kecap yaa. Tapi dibikin asat dan dibakar sebentar. Ini resep olahan ala mama Arzan 🙈 Coba modifikasi sedikit dari resep biasa saya memasak ayam kecap. Lebih sedap jika dibakar di atas arang. Tapi bisa juga menggunakan teflon/ happycall agar lebih praktis ☺️ #ayammudah #ayampenyetbumbu #ayamkecap #memasakayammudah #masakanmelayu

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Ayam Penyet Bumbu khas Melayu:

  1. 700 gr Ayam
  2. 1 buah Jeruk nipis
  3. 1 liter Air matang
  4. 3,5 sdm Gula aren (pastikan murni tanpa campuran)
  5. 5 sdm Kecap manis (saya pake Sedap untuk memasak. Lebih hitam pekat tidak terlalu manis)
  6. 5 buah Cabai keriting hijau
  7. 5 buah Cabai keriting merah
  8. 1 sdm Tomat cincang kasar (buang isian dan biji)
  9. 1 siung Bawang putih iris tipis
  10. 1/2 sdt Garam
  11. 1/2 sdt Merica
  12. 1/2 sdt Ketumbar bubuk
  13. 2 sdm Minyak goreng untuk menumis
  14. Bumbu haluskan 🥗
  15. 5 siung Bawang merah
  16. 7 siung Bawang putih
  17. 3 butir Kemiri
  18. 1 ruas Jahe (1 cm)
  19. 1 ruas laos (1 cm)
  20. 1 ruas kunyit (1 cm)

Langkah-langkah untuk membuat Ayam Penyet Bumbu khas Melayu

1
Potong ayam sesuai selera. Cuci bersih. Lumuri dengan perasan jeruk nipis. Biarkan sisa jeruk perasan di dalam wadah ayam.
Ayam Penyet Bumbu khas Melayu - Step 1
2
Potong kasar cabai keriting hijau dan merah.
Ayam Penyet Bumbu khas Melayu - Step 2
3
Haluskan bawang merah, putih, jahe, kunyit, dan kemiri. Panaskan minyak goreng. Tumis bumbu yang telah dihaluskan. Masukkan daun salam, daun jeruk, dan laos hingga harum dan layu. Sisihkan.
Ayam Penyet Bumbu khas Melayu - Step 3
Ayam Penyet Bumbu khas Melayu - Step 3
Ayam Penyet Bumbu khas Melayu - Step 3
4
Didihkan 1/2 liter air dengan api sedang. Bilas ayam sebentar. Masukkan ke dalam air mendidih. Rebus selama kurang lebih 10 menit. Buang sisa air untuk menghilangkan sisa obat dan darah dalam ayam.
Ayam Penyet Bumbu khas Melayu - Step 4
Ayam Penyet Bumbu khas Melayu - Step 4
Ayam Penyet Bumbu khas Melayu - Step 4
5
Tambahkan sisa air. Masukkan bumbu yang telah ditumis. Gula aren, dan kecap.
Ayam Penyet Bumbu khas Melayu - Step 5
Ayam Penyet Bumbu khas Melayu - Step 5
Ayam Penyet Bumbu khas Melayu - Step 5
6
Masukkan merica, garam, ketumbar bubuk. Aduk merata. Setelah kuah mendidih, kecilkan api. Tutup wajan. Masak hingga kuah asat.
Ayam Penyet Bumbu khas Melayu - Step 6
Ayam Penyet Bumbu khas Melayu - Step 6
Ayam Penyet Bumbu khas Melayu - Step 6
7
Panaskan panggangan. Masukkan 1 sdm cabai keriting yang telah dipotong. Sejumput bawang putih cincang dan tomat. Panggang ayam yang telah dimasak. Oleshkan sisa bumbu di atas ayam. Panggang hingga agak hangus.
Ayam Penyet Bumbu khas Melayu - Step 7
Ayam Penyet Bumbu khas Melayu - Step 7
8
Ayam penyet bumbu siap disajikan. Taburkan sisa cabai, tomat, dan bawang putih di atasnya.
Ayam Penyet Bumbu khas Melayu - Step 8
Ayam Penyet Bumbu khas Melayu - Step 8

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sate Ayam

Sate Ayam

Sudah lama kepengen bikin sate ayam sendiri, tapi gak punya alat buat bakar satenya, begitu dapat hadiah batu bakar granito dari suami, langsung cuzzz eksekusi sate ayamnya..... 😊

2 orang
Ayam Taliwang

Ayam Taliwang

Udah lamaaa kepingin nyoba bikin ayam taliwang khas Lombok ini. Suka bumbunya karena ada wangi khas kencur yang bikin jadi segar. Perpaduan pedas cabe, segernya kencur & manisnya kecap plus gula merah juga balance banget di resep ini. Makasih resepnya Mbak #silvianovi. Maaf saya modif di bagian pemanggangannya karena saya pakai oven buat lebih mengeringkan, grill pan nya lagi gak bisa dipakai soalnya😁 Untuk pedasnya bisa disesuaikan dengan selera masing2 ya. Kalau saya lebih banyak cabe merah besar (cabai tanjung) ketimbang cabai keriting biar gak terlalu pedas😊 Source : Silvia Novi #CookPadCommunity_Bandung

1 jam
Sate Ayam Manis (tanpa kacang)

Sate Ayam Manis (tanpa kacang)

Enak anak anak doyan 🤗

5 orang
3 jam
Ayam Bakar Bumbu Bali

Ayam Bakar Bumbu Bali

Biasanya beli ayam bakar di luaran... Maleeesss ngerjain sendiri karena udah kebayang asap...🙈 Tapi mikir lagi, apa gunanya ada panggangan, ada oven juga?? Manfaatin donk ya... Akhirnya berani juga bikin sendiri...😁

Chicken spinach quiche

Chicken spinach quiche

Halo MomSis pagi tadi bikin Quiche. Dulu di Jogja ada cafe yang jual Quiche enak banget, kmrn tetiba inget, sayang cafenya udah tutup, setelah seharian kmrn nontonin youtube sana sini, akhirnya bikin ini. Source dari mana mana, rata-rata sama sih proses bikinnya, ini hasil merangkum seharian kmrn nonton. Enak banget pokoknya mesti coba. Ngga rugi pokoknya bikin, pasti ludes, dari mulai anak-anak sampai dewasa, pasti suka semuanya. #PejuangGoldenApron3

10 potong
1 jam
Chicken wings

Chicken wings

Challenge minggu ini masak olahan daging cuman krn masih mager ngolah daging kurban, dan masih punya stok sayap ayam di freezer Nanya org rumah pada request chicken wings ala ala ph gtuu . okelaahh hyukk setor buat #BancakanOnlineCookpad semoga bisa dapat bonus #ebook aamiin🤲 . . #GA_TheNextLevel #Mingguke8 #CookpadCommunity_Sidoarjo #CookpadCommunity_Surabaya

🐓Gyoza Ayam🐓

🐓Gyoza Ayam🐓

Ikut meramaikan tantangan cocomtang di bulan Oktober membuat makanan dengan media teflon. Saya pilihannya pada gyoza untuk minggu pertama. Gyoza awal mulanya berasal dari Cina dalam bentuk kukusan saat itu gyoza disebut post stiker. Kemudian gyoza kukusan ceritanya sisa gyoza rebusan dipanaskan lagi dengan dipanggang dan jadi terkenal di Jepang setelah perang dunia ll dengan sebutan Mitsukuni Tokugawa. Dikenalkan oleh orang Jepang yang pergaulannya dekat dengan daerah timur Cina. Gyoza penuh dengan gizi karena berisi cacahan kubis, daun bawang, bawang putih, dan daging. Sumber : Gyoza, Fitri Sasmaya #CocomtangPost_TemanTeflon #CookpadCommunity_Tangerang

Mentai Rice Chicken - Nasi Ayam Mentai

Mentai Rice Chicken - Nasi Ayam Mentai

Bismillah.. Waaahh kalo yg lagi viral tp ga di coba kayanya gimanaaa gitu😂 Mau beli tapi ko mahal, sedangkan disini keluarga besar alias banyak orang, jd lah kita coba buat mentai rice chicken ala rumahan.. Kenapa ga salmon? Karena salmonnya mahal🤣 Jadi kita pake ayam aja yaaaah, rasanya juga ga kalah enak, beneran enak bangettt loh, buatnya juga super gampang dan bahannya sederhana, pasti anti gagal🤗 Yuk kita liat bahan dan cara buatnya. Semoag bermanfaat❤️ #PejuangGoldenApron3

Sate ayam teflon

Sate ayam teflon

Post minggu 33 Ada cara yg lebih hemat dan praktis untuk bisa menikmati seporsi sate bahkan bisa lebih,dan gk perlu merogoh kocek dalam dalam,gak perlu juga kipas2 apalagi sampe berkubang asap..mau tau caranya bagaimana? Yuukk dikepoin selanjutnya direcookin deh...cekidot. Inspired by:Novie kurnia wardani #PejuangaGoldenApron2 #Minggu33 #CookpadCommunity_Depok #FestivalRamadanCookpad

Sate ayam

Sate ayam

Sate ayam go international , kalau sudah masak ini semua tetangga melongoooo karena wangi ya itu loooh uniiik , Di UK udah gak mungkin lah ngarepin tukang sate lewat kayak ngarepin bukan jatoh so bikin sendiri !!! Saya yang racik pak bule yang ngipasin

Ayam Bakar ala Padang

Ayam Bakar ala Padang

Bikin ayam bakar seenak di warung padang tanpa perlu berasap" waktu membakarnya, cukup di bakar pakai teflon aja, tapi rasanya ga kalah enak sama yang di jual, ini saya bikin ga terlalu pedas, menyesuaikan selera anak" dan sekalian untuk setoran cocomtang, bikin olahan yang di masak pakai teflon, wah saya termasuk sering masak pakai teflon karna ga perlu pakai banyak minyak dan cepat matangnya #CocomtangPost #CocomtangPost_TemanTeflon #CookpadCommunity_Tangerang Source: amei tan

Ayam Kampung Bakar

Ayam Kampung Bakar

#PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_ Bogor

12 orang
60 menit
BBQ CHICKEN WINGS (rendah karbohidrat)

BBQ CHICKEN WINGS (rendah karbohidrat)

Aku tinggal di Australia, suka menghidangkan makanan simpel dengan rendah karbohidrat (alias gabikin gendut!) dicoba yuk! Follow ya!

2 - 4 orang
45 menit
Pepes Ayam Bakar Pedas

Pepes Ayam Bakar Pedas

Mencoba bikin ayam bakar dengan bumbu seadanya 😅

8 Orang
1 jam 30 menit
Ingkung Ayam Bakar

Ingkung Ayam Bakar

Anak hampir tiap hari minta makan sama ayam samlai bingung mau dimasak apa. Coba bikin ingkung karena tiap dapat ayam kenduri pasti anak-anak suka

4 - 6 orang
1 jam
Ayam Madu Pedas

Ayam Madu Pedas

21 Juli 2020 (Minggu Kedelapan) Pedas tapi enak kata anak, sampe nambah nasi 3 kali. 😂 #PejuangGoldenApron3

4 Porsi
45 Menit
Chicken Mentai Rice

Chicken Mentai Rice

#pejuanggoldenapron3 #cookpadcommunity_jakarta #weekendchallenge lagi untuk resep masakan berawalan huruf C, #adaapaci Okeehh Chicken Mentai Rice cocok kayaknya buat di setor

Chicken pie

Chicken pie

8 orang