Chicken Pizza Roti Tawar

Dipos pada March 11, 2022

Chicken Pizza Roti Tawar

Anda sedang mencari inspirasi resep Chicken Pizza Roti Tawar yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Chicken Pizza Roti Tawar yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Chicken Pizza Roti Tawar, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Chicken Pizza Roti Tawar enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Chicken Pizza Roti Tawar sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Chicken Pizza Roti Tawar memakai 8 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

ide bekal makan yang tidak membosankan ^^

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Chicken Pizza Roti Tawar:

  1. Secukupnya ayam
  2. Secukupnya sosis (aku pake merk Kanzler yang mini)
  3. Secukupnya roti tawar
  4. Secukupnya saus bolognese (aku lagi ada saus bolognese, kalo gaada bisa diganti dengan saus tomat dan saus sambal)
  5. Secukupnya butter
  6. Secukupnya keju quick melt
  7. Secukupnya dried oregano (optional)
  8. Secukupnya dried parsley (optional)

Langkah-langkah untuk membuat Chicken Pizza Roti Tawar

1
Rebus ayam kemudian disuwir. Potong serong sosis.
2
Olesi roti tawar dengan butter untuk sisi bawahnya.
Chicken Pizza Roti Tawar - Step 2
3
Untuk sisi atasnya tidak perlu butter, langsung olesi dengan saus bolognese, kemudian ayam suwir tambahkan saus bolognese lagi diatasnya, selanjutnya sosis dan tambahkan lagi saus bolognese diatasnya.
Chicken Pizza Roti Tawar - Step 3
Chicken Pizza Roti Tawar - Step 3
Chicken Pizza Roti Tawar - Step 3
4
Kemudian tambahkan keju quick melt, taburkan dried oregano dan parsley.
Chicken Pizza Roti Tawar - Step 4
Chicken Pizza Roti Tawar - Step 4
5
Panggang dengan api kecil kurang lebih 10 menit. Roti benar benar crunchy.
Chicken Pizza Roti Tawar - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Nasi bakar ayam suwir kemangi

Nasi bakar ayam suwir kemangi

Request suami #Cabeku & #AyamInLopWitYu #PejuangGoldenApron3

2 porsi
Ayam Betutu

Ayam Betutu

Suka banget sama ayam betutu. Punya langganan yang jualan nasi Bali, ayam betutunya pakai sereh iris yang melimpah, jadinya ikutan kalau masak ayam betutu pasti bikin dengan irisan sereh yang banyak. #PejuangGoldenApron2 #CookpadCommunity_Bekasi

10 potong
Sate Ayam (rumahan)

Sate Ayam (rumahan)

#CABEKU kali ini datang dengan tema olahan ayam, dan ada dada ayam di lemari es sempet bingung mau dibuat apa, akhirnya coba dibuat sate #ayaminlopwityu ala rumahan aja dengan resep Ka Ois (Medan) dengan bahan menyesuaikan 😊. Dan ini tuh mirip loh sama sate yg dijual cak madura hehe cmn beda nya tanpa kulit krn bikin sendiri itu pakai bagian dada filet. Dan ini juga resep minggu ke 1 #GA_TheNextLevel semoga di beri sehat supaya bs sampai finish πŸ˜‡. #CABEKU #ayaminlopwityu #GA_TheNextLevel #week1 #CookpadCommunity_Bogor

18 tusuk
Pepes Ayam Suwir Kemangi

Pepes Ayam Suwir Kemangi

Baru pertama kalinya saya membuat pepesan untuk mengikuti weekend challange minggu ini. Ternyata pepesan ayam suwir ini sungguh lezat, kaya akan rempah, keluarga saya suka banget ❀ #WeekendChallange #BukanPepesanBiasa

10 bks
45 menit
Ayam Bakar Teflon

Ayam Bakar Teflon

Ide ini muncul karna request suami lagi yah, pengen bakaran tapi nggak pengen ribet. Yah cocok masak kayak gini. 🀭 #CookpadIndonesia

1 porsi
Duppin kentang ayam sayuran ala fe

Duppin kentang ayam sayuran ala fe

Bikin olahan kentang yang enak & simpel. Sebelum resepnya mba Adis launching udah kepincut ama fotonya duluan yg ternyata isinya kentang. Masak cpt2 malam ini jam 10.30 dalam 30 menit done. Source : mba Adis Sabrina. #fe #cookpadcommunity_bandung #GA_thenextlevel #bandungsilihasaan #bandungsilihasaan_olahankentang #cocomba #authorsbandunghebring

2 porsi
30 menit
Pepes Ayam Kemangi

Pepes Ayam Kemangi

Punya ayam tapi bosen kalo di goreng atau dibakar mulu , akhirnya kepikiran dipepes sekalian ikutan #WeekendChallenge&#BukanPepesanBiasa

Lodho Ayam Kampung

Lodho Ayam Kampung

Tambahkan cabai keriting, cabe rawit, dan kunyit moms agar lebih nikmat...karena keluarga ada yang lagi menghindari pedas dan kunyit jadi bahan itu tidak saya cantumkan...

Chicken Mentai Rice ala Rumahan

Chicken Mentai Rice ala Rumahan

Mentai rice ala rumahan, ala kadarnya, tapi rasanya enakzz. Makan ini berasa kayak lg jajan di warung makan jepang, hihihi. Bikinnya simpel & cepet. Monggo silakan dicoba, semoga suka yaa... Source: Irma Rays Season everything with Love GBu #banggaKirimRecook #GA_theNextLevel

1 porsi
20 menit
Sate ayam bakar bumbu serapah

Sate ayam bakar bumbu serapah

makanan ini khas dari daerahku. bali utara, buleleng. bumbunya mirip bumbu sate padang

45 tusuk
25 menit
Ayam Bakar Teflon

Ayam Bakar Teflon

Halo! Long time no see! Banyak banget resep di draft yang belum diterbitkan hehe Kali ini aku share resep all time favorite cuisine at our home! Paling enak disajikan dengan sambal, lalab, dan es jerukπŸ˜‹ Kalian team ayam bakar atau ayam goreng? #Cookingwithhearteatingwithlove #ayambakar #ayambakarteflon #aulskitchen

Pepes Ayam Bumbu Kuning

Pepes Ayam Bumbu Kuning

#PejuangGoldenApron3 #TimGulaJawa #cookingbyhesti #cookpadcomunitypalembang

2 orang
Hommade Chicken Steak

Hommade Chicken Steak

Belajar masak saat WFH!! Untuk bumbu tambahan bisa di pakai bisa tidak.

Dada ayam bekakak

Dada ayam bekakak

Di resep ini saya cuma pakai dada ayam , resep asli nya pakai ayam utuh , karena mau lebih sehat dan potong kalori maka saya hanya pakai dada ayam dan tentu saja tetap enak dan empuk , bisa dipanggang / bakar krn saya malas bakar2 saya masukan oven saja biar lebih praktis , jadi bisa 22 nya ya tergantung selera

4 porsi
Chicken Mentai Rice

Chicken Mentai Rice

Mentai rice merupakan sajian makanan khas Jepang yang belakangan sedang sangat populer di Indonesia. Mentai atau mentaiko merupakan makanan khas dari negeri Sakura yang berasal dari telur ikan tarako atau ikan pollock yang dibumbui dengan lada. Namun, seiring berjalannya waktu olahan mentai pun banyak dimodifikasi hingga terciptalah berbagai variasi olahan mentai. Seperti salmon mentai, beef mentai, Chicken mentai, kani mentai rice, dan sebagainya. Source : CP @Lina Bachry komposisi resep dan cara buat sya sesuaikan dengan selera bahan yg ada dirumah.. #BanggaKirimRecook #PejuangGoldenApron2

Ayam Lodho

Ayam Lodho

Bosan dengan masakan ayam yang itu-itu aja. Lihat resepnya ayam bakar lodho. Penasaran sama rasanya kaya apa, akhirnya iseng coba ikuti resepnya. #PejuangGoldenApron3 #Week15

6 porsi
1 jam
#255. Ayam Bakar Taliwang

#255. Ayam Bakar Taliwang

Setelah beberapa minggu harga ayam melambung & meroket tinggi, akhir nya hari ini beli ayam dapat kabar gembira dari tukang ayam langganan. Yeess!! Harga ayam udah normal lagi πŸ₯° Dan hari ini langsung eksekusi proses masak yang agak ribet πŸ˜‚πŸ˜‚. Walopun ribet tapi rasa hmmm mantap πŸ‘πŸΎπŸ‘πŸΎπŸ‘πŸΎ #PejuangGoldenApron3 #Cookpadcommunity_Medan #MingguKe3