Ayam Bacem Panggang

Dipos pada January 8, 2022

Ayam Bacem Panggang

Anda sedang mencari inspirasi resep Ayam Bacem Panggang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Ayam Bacem Panggang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Ayam Bacem Panggang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Ayam Bacem Panggang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Ayam Bacem Panggang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Ayam Bacem Panggang memakai 13 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Menu ini sama dengan ayam bakar, tapi saya panggang dengan menggunakan oven. #PekanRayaAyam #Manuk #BarapiManjuhu #CookpadCommunity_ Kalteng

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Ayam Bacem Panggang:

  1. 1 kg ayam
  2. Bumbu halus
  3. 10 siung bawang putih
  4. 10 siung bawang merah
  5. 3 butir kemiri sangrai
  6. Bumbu cemplung
  7. 2 sdt ketumbar bubuk
  8. 1 btr gula merah
  9. 2 sdt garam
  10. 5 sdm kecap manis
  11. 1 liter air kelapa
  12. 1 lbr daun salam
  13. 2 ruas lengkuas

Langkah-langkah untuk membuat Ayam Bacem Panggang

1
Didihkan air kelapa bersama bumbu halus, ketumbar bubuk, daun salam, dan lengkuas.
2
Masukkan ayam. Tambahkan gula merah, garam, dan kecap manis. Masak sampai ayam empuk dan bumbu meresap.
3
Tiriskan ayam. Tata di loyang. Panggang ayam di dalam oven suhu 150ยฐ C selama 20 menit.
4
Sajikan.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

41. Ayam Panggang Bumbu Pecel

41. Ayam Panggang Bumbu Pecel

Saya membaca berulang kali resep ini di blog teman saya (lestariweb.com) lalu kebingungan sendiri. Mana bumbu pecelnya ya? Koq namanya bumbu pecel tp ga ada bumbu pecelnya hahahaha ๐Ÿคฃ๐Ÿคฃ๐Ÿคฃ penasaran kan? Ayooo Bund, dibuat yukk. Kali ini saya bikin versi ga pedas, biar anak saya bisa makan juga. #ayampanggang #ayampanggangbumbupecel

6 porsi
1 jam 30 menit
Ayam Panggang Teflon

Ayam Panggang Teflon

Si sulung pengen makan ayam panggang, tapi bumbunya berbeda dari yang pernah dibuat.. Yuk cuz kita buat ayam panggang teflonnya. #cookpadcommunity_bali #PejuangGoldenBatikApron #ayampanggangteflon #minggukeempat

Ayam Panggang Saus Barbeque!

Ayam Panggang Saus Barbeque!

Recook Mba Frielingga Sit Anakku suka banget buat di gado hehehe.

4 porsi
55 menit
Ayam Panggang Rica-Rica

Ayam Panggang Rica-Rica

Salah satu masakan khas Manado yang ga asing lagi.. tapi kali ini ayam bumbu rica-ricanya saya panggang.. rasanya so pasti lezatt.. aroma daun kemangi yang harum khas rica-rica semakin menambah nasi di piring kami bertambah terus hehee.. ludes sekali masak nasi hari ini.. senang dan puas pastinya melihat keluarga saya makannya lahap.. ๐Ÿ˜๐Ÿ˜ #AnjangsanaKhas_Manado #CookpadCommunity_Bogor

Ayam panggang oven

Ayam panggang oven

Stay at home "imbas corona"

Ayam Panggang Rosemary

Ayam Panggang Rosemary

Recook resepnya mbak Agnes Emilia ๐Ÿ˜ #PejuangGoldenApron3

Ayam goreng bumbu sapi panggang

Ayam goreng bumbu sapi panggang

Ga sempat marinasi, jd bumbu dasarnya pake yg praktis peace krn mw bikin siomay lg kok kayaknya agak ribet

Sayur Santan Ayam Panggang

Sayur Santan Ayam Panggang

Ibu beli ayam panggang dari pasar, disuruh masak ini. Yok markicob! Mari kita cobaa

5 orang
30 menit
241. Ayam Panggang Kalasan

241. Ayam Panggang Kalasan

Bismillah... Menu buka puasa, olahan ayam kalasan. Rasanya manis gurih karena menggunakan air kelapa. Yuk moms dicoba, mudah cara membuatnya..๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜ #cookpadcommunity_kalbar #cookpadcommunity_tangerang #menubukapuasa #ayamkalasan #pekanposbar #menuramadan #pekanposbarprotein #kampoengramadan

Ayam Panggang anti ribet

Ayam Panggang anti ribet

1 Jam 30 Menit
Ayam Panggang Saus Gochujang

Ayam Panggang Saus Gochujang

14.12.21 Tantangan cooksnap admin kali ini, mamup bikin resepnya teh @opibun . Disuruh nebak ini makanan paporit sapah. Kiraยฒ siapa ya? Mari kita selidiki ๐Ÿ˜Ž Investigasi ketiap akun admin, ternyata mba ayu cuma punya resep alaยฒ korea atu biji. Dan dari cerita resepnya mbaayu gak familiar dengan makanan korea. Sedangkan nengwil, lebih kekoreaan drpd mbaay dan resepnya (apalagi yg dianggap gampang) pasti suka. Maka tebakan ini resep kesukaan sapah akhirnya ditetapkan, ini yg demen mesti nengwilda @wildawily . Bener apa bener??? Kita tunggu jawaban admin setelah event ini berakhir ๐Ÿ˜Ž Mamup jg suka kok, bucin oppa yg masih pemula ini demen banget masak yg simpel se simpelยฒnya. Ternyata anakยฒ suka dan yg penting saus gochujang instannya kepake ๐Ÿคญ๐Ÿ˜„ Yg suka masakan alaยฒ korea, cung โ˜ Dijamin suka deh ๐Ÿคค๐Ÿ˜ #Paders_HiFive #KomunitasPaders #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Bekasi #ResepMamaUpay ^^ Happy Cooking ๐Ÿ˜Š ^^

5potong
60menit
Ayam betutu panggang ala fe (Versi oven)

Ayam betutu panggang ala fe (Versi oven)

Mencoba ayam betutu yg sistem kayak dipepes, dibungkus daun pisang, dikukus dulu lalu dipanggang. Disini fe skip daun pisangnya karena tadi ga sempat belanja. Ternyata ayam betutu versi oven ini lebih simpel krn tinggal campur bumbu terus panggang deh, hasilnya jd lebih legit & lebih kering daripada resep ayam betutu pertamaku. Tapi dalamnya juicy / lembut. #fe #cookpadcommunity_bandung #GA_thenextlevel

4 orang
60 menit
Ayam Panggang Teflon

Ayam Panggang Teflon

Ayam panggang teflon yang berbumbu dasar bacem. Dimasak dengan api kecil dan sedikit lama sehingga menghasilkan ayam yang lembut dan empuk. #Cookpadcommunity_Kalbar #ResepMamaEra #ResepMasakanMamaEra

16 potong
50 menit
Ayam panggang bumbu wangi

Ayam panggang bumbu wangi

3 orang
30 menit
32. Ayam Panggang Teflon Pedas

32. Ayam Panggang Teflon Pedas

Assalamualaikum teman-teman Cookpad. Kali ini mau bagi resep ayam panggang teflon yang simpel dan rasanya nikmat. Jadi set set set beres deh!๐Ÿ˜ #PejuangGoldenApron3

4 orang
30 menit
Ayam Panggang Sambal Serai Daun Jeruk

Ayam Panggang Sambal Serai Daun Jeruk

Menu simple, enak dan sehat adalah jalan ninjaku ๐Ÿ˜ sehat versiku adalah yang tanpa upf, mau yang simple, terlihat enak tapi komposisinya ada bahan upfnya langsung undur diri ๐Ÿ˜… Dan menyenangkan sekali Allah pertemukan dengan resep mbak @SilviaNovi yang simple, enak dan sehat. Alhamdulillah. Yuk dicoba yuk. #cha_ayam

2 porsi
Chicken Tandoori / Ayam Panggang ala India

Chicken Tandoori / Ayam Panggang ala India

Ayam Tandoori favorite Paksu, saat di Mumbai, kalau ke resto India, selalu pesan ayam ini. Saya buat dengan bumbu tandoori instant, praktis. Rasanya lembut, anak-anak suka. #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenApron3

8 pcs
10 menit